
Majlis Dzikir Tegalagung Karangampel Indramayu diasuh oleh Abuya KH. Abdul Syakur Yasin, MA Pengasuh Pondok Pesantren Cadangpinggan kecamatan Sukagumiwang Indramayu.
Ditempat inilah warga Kabupaten Indramayu dan sekitarnya setiap malam Sabtu mengadakan Dzikir bersama untuk mendekatkan diri pada Sang Khalik.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar